Menang Telak! Abdullah Hammoud Dipilih Lagi Jadi Wali Kota Muslim Termuda di AS
Abdullah Hammoud kembali terpilih sebagai Wali Kota Dearborn, Michigan, setelah unggul telak dalam pemilihan ulang. Foto : Instagram/ahammoudmi. DEARBORN, KABAR MUSLIM – Abdullah Hammoud kembali mencatat sejarah. Wali Kota Dearborn, Michigan, Amerika Serikat, yang dikenal sebagai figur muda progresif dan Muslim pertama yang memimpin kota tersebut, resmi mempertahankan jabatannya setelah menang telak dalam pemilihan ulang. […]
Continue Reading
